Rahasia Asam Urat Tinggi yang Jarang Diketahui -- Apakah Kamu Terancam Tophus dan Kerusakan Sendi?

×

Rahasia Asam Urat Tinggi yang Jarang Diketahui -- Apakah Kamu Terancam Tophus dan Kerusakan Sendi?

Bagikan berita
Rahasia Asam Urat Tinggi yang Jarang Diketahui -- Apakah Anda Terancam Tophus dan Kerusakan Sendi? (Foto : Dok. Istimewa)
Rahasia Asam Urat Tinggi yang Jarang Diketahui -- Apakah Anda Terancam Tophus dan Kerusakan Sendi? (Foto : Dok. Istimewa)

4. Kondisi idiopatik atau kelainan genetik yang belum diketahui pasti.

Normalnya, kadar asam urat dalam darah seharusnya kurang dari 6,8 mg/dL.

Jika melebihi batas ini, asam urat dapat menumpuk dan membentuk kristal monosodium urat (MSU) pada sendi-sendi, menyebabkan peradangan yang dikenal sebagaiGout arthritis.

Gejala dan PengobatanGout arthritis

Goutbiasanya mempengaruhi satu sendi, terutama jempol kaki, namun dapat juga melibatkan sendi lain seperti pergelangan kaki, lutut,

lengan pergelangan tangan, dan siku. Gejalanya meliputi nyeri, bengkak, kemerahan, dan rasa hangat pada sendi, terutama pada pagi hari.

Penting untuk segera berkonsultasi dengan dokter jika mengalami gejala tersebut.

Dokter biasanya akan meresepkan obat anti-radang dan pengontrol kadar asam urat, sepertialopurinol.

Pengelolaan yang baik dapat memberikan respon positif terhadap penyakit asam urat.

Bahaya Kadar Asam Urat Tinggi

Tidak segera ditangani, asam urat tinggi dapat menyebabkan komplikasi serius, seperti:

1. Tophus: Benjolan di sendi akibat penumpukan kristal asam urat.

Editor : Fiyume
Sumber : Dilansir dari Berbagai Sumber
Bagikan

Berita Terkait
Terkini