Cocok Buat Modal Tahun Baruan, 5 Pinjol Ini Cairkan Dana Melalui E-Wallet

×

Cocok Buat Modal Tahun Baruan, 5 Pinjol Ini Cairkan Dana Melalui E-Wallet

Bagikan berita
Ilustrasi Pinjol
Ilustrasi Pinjol

2. JULO

Selanjutnya aplikasi pinjol yang menyediakan layanan pencarian pinjaman langsung ke akun e-wallet seperti DANA adalah JULO.

JULO merupakan aplikasi pinjaman online yang menyediakan berbagai layanan seperti penarikan dana, transfer dana, maupun pengisian dompet digital.

Metode pencairan pinjaman melalui e-wallet yang disediakan JULO juga sangat memudahkan penggunanya. Selain DANA, Anda juga bisa mencairkan pinjaman di e-wallet lain seperti GoPay, OVO, ShopeePay, atau LinkAja.

3. ShopeePinjam

Layanan pinjol lainnya yang juga menyediakan pencairan langsung ke DANA adalah ShopeePinjam (SPinjam). ShopeePinjam merupakan fitur pinjaman online yang disediakan oleh platform e-commerce Shopee. Anda bisa mengajukan pinjaman ke layanan ShopeePinjam ini dan mencairkannya ke e-wallet ataupun ke Seabank, termasuk ke DANA.

4. Easy Cash

Easy Cash juga merupakan layanan pinjaman online yang bisa dicairkan melalui akun DANA. Aplikasi ini menawarkan layanan pinjaman online dalam jumlah yang beragam hanya dengan modal nomor HP dan data KTP.

5. Kredivo

Kredivo merupakan aplikasi pinjaman online yang menawarkan pinjaman dalam jumlah besar dengan bunga yang relatif ringan. Proses pencairan pinjaman Kredivo pun terbilang mudah.

Salah satunya yakni bisa ditransfer ke akun DANA. Untuk mengajukan pinjaman di Kredivo, pengguna harus sudah berusia di atas 18 tahun.

Itulah 5 daftar Pinjol yang mencairkan uang melalui E-Wallet yang bisa kamu ajukan untuk dana malam tahun baruan. Semoga artikel ini bermanfaat. (DANA Kaget) (RC009)

Editor : RC 009
Bagikan

Berita Terkait
Terkini