Berhasil Withdraw Rp500 Ribu Saldo DANA Gratis, Novelah Masih Membayar?

×

Berhasil Withdraw Rp500 Ribu Saldo DANA Gratis, Novelah Masih Membayar?

Bagikan berita
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang Novelah (foto: Youtuber Naufal354/Canva)
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang Novelah (foto: Youtuber Naufal354/Canva)

"Anak SD Bisa Cuan! Gajian 500RB/Hari dari APK Ini | Aplikasi Penghasil Saldo Dana 2024 Terbaru," sekarang langsung lakukan penarikan yuk sebagai bukti pembayarannya berdasarkan ulasan Naufal354.

Tahapan Withdraw Saldo DANA Gratisnya

Dalam judul video Youtube tersebut, Naufal354 berhasil mengumpulkan hingga 30 juta koin yang setara dengan Rp500.000 setelah mengerjakan semua misi yang disebutkan sebelumnya.

Kemudian, ia beralih ke menu profil di bagian bawah dan klik opsi 'menarik' untuk memunculkan beberapa nominal penarikan saldo DANA gratis dan GoPay serta top up game FF (Free Fire).

  • 7,2 juta poin = Rp120.000
  • 15 juta poin = Rp250.000
  • 30 juta poin = Rp500.000

Berdasarkan beberapa pilihan penarikan di atas, Naufal354 kemudian mengklik opsi 30 juta poin yang setara dengan Rp500.000 saldo DANA gratis.

Ia kemudian, menginput nomor ponsel yang terhubung ke DANA.

Setelahnya, langsung ada notifikasi dari developer Fameink bahwa saldo DANA gratis yang ditarik dari aplikasi penghasil uang Novelah telah berhasil masuk ke akun e-wallet miliknya.

Apakah Aplikasi Penghasil Uang Novelah Terbukti Membayar?

Riwayat penarikan aplikasi penghasil uang Novelah (foto: Youtuber Naufal354)
Riwayat penarikan aplikasi penghasil uang Novelah (foto: Youtuber Naufal354)

Melihat tampilan foto di atas, dapat disimpulkan bahwa Youtuber Naufal354 tidak hanya pernah dibayar Rp500.000 saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang Novelah ciptaan developer Fameink.

Tapi ada nominal lain pada riwayat penarikannya yaitu angka Rp250.000 sebanyak 4 kali dan Rp120.000 sekali serta semua penarikan yang dilakukan terbukti berhasil sesuai keterangan terlampir.

Dapat disimpulkan bahwa memang Novelah terbukti membayar hingga artikel ini dipublikasikan pada 15 April 2024, selanjutnya mari simak beberapa komentar pengguna di Playstore berikut.

"Aplikasi yang bagus dengan banyaknya genre dan cerita, ejaan dari bacaan nya juga tepat sesuai tanda baca. Menariknya Novelah juga menghasilkan uang," tulis Welli Gustam pada 18 Maret 2024.

Editor : RC 004
Bagikan

Berita Terkait
Terkini