Jarang Disadari! Muncul 6 Hal Ini Jadi Tanda Bos Tidak Suka Kamu di Tempat Kerja

×

Jarang Disadari! Muncul 6 Hal Ini Jadi Tanda Bos Tidak Suka Kamu di Tempat Kerja

Bagikan berita
Ilustrasi tanda bosa tidak menyukai karyawannya.
Ilustrasi tanda bosa tidak menyukai karyawannya.

3.Tidak mendukung

Saat Anda kerja keras dan berusaha semaksimal mungkin untuk pekerjaan, bisa saja bosa menghargai pekerjaan Anda tetapi untuk mempromosi jabatan tidak.

Karena sebagus apapun Anda kerja kalau bos tidak suka sama Anda disaat minta promosi pun tidak akan membantu. Lantaran hanya dipakai sebagai media untuk menyelesaikan pekerjaan di perusahaan.

4. Marah atau komplain di depan banyak orang

Jika bosa tidak senang dengan Anda maka akan mudah marah di depan banyak orang sehingga Anda merasa malau atau dipermalukan. Seolah-olah memberikan rekan kerja yang lain bahwa pekerjaan Anda tidak benar.

Beda halnya dengan saat bos senang dengan Anda maka dia kana memuji Anda didepan banyak orang untuk menunjukkan hasil kerja Anda bagus.

5. Memberikan beban kerja

Saat bosa tidak menyukai Anda akan memberikan bebena pekerjaan yang lebih banyak sehingga kewalahan bahkan memberikan target kerja diluar kemmapuan Anda sehingga pekerjaan mu tidak bagus, bos akan marah dan mengomel-ngomel sama Anda.

6. Tidak peduli atau kurang memperhatikan

Ketika bos tidak peduli dengna Anda di tempat kerja, dia tidak akan memperhatikan. Pas Anda sakit, ada masalah tidak akan peduli. (*)

Editor : RC 008
Sumber : YouTube Edi Waluyo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini