Segera Daftar! Kemenhub Buka Kuota Mudik Gratis Lebaran 2024, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

×

Segera Daftar! Kemenhub Buka Kuota Mudik Gratis Lebaran 2024, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Bagikan berita
Segera Daftar! Kemenhub Buka Kuota Mudik Gratis Lebaran 2024, Cek Syarat dan Cara Daftarnya! (Foto : Dok. Istimewa)
Segera Daftar! Kemenhub Buka Kuota Mudik Gratis Lebaran 2024, Cek Syarat dan Cara Daftarnya! (Foto : Dok. Istimewa)

Kuota Mudik Gratis dengan Kapal Laut

Kemenhub juga membuka kuota mudik 2024 gratis bagi para pengguna sepeda motor yang memilih moda transportasi kapal laut dan kereta api. Kuota ini mencakup 9.800 penumpang dan 4.800 sepeda motor.

Program mudik gratis akan dilaksanakan empat kali perjalanan dengan rute dari Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta menuju Pelabuhan Tanjung Emas Semarang dan sebaliknya.

Jadwal Keberangkatan:

Jadwal keberangkatan arus mudik dan arus balik lebaran tahun 2024 adalah sebagai berikut:

Arus Mudik: 25 Maret - 9 April 2024

Arus Balik: 12 April - 25 April 2024

Cara Pendaftaran Mudik Gratis dengan Kapal Laut

Pendaftaran untuk program mudik gratis menggunakan kapal laut telah dibuka sejak 13 Maret 2024 hingga 7 April 2024. Masyarakat yang berminat dapat mendaftarkan diri melalui website resmi mudikgratis.dephub.go.id.

Editor : Fiyume
Sumber : kompas.com
Bagikan

Berita Terkait
Terkini