PANAKOK dan BERAS SOLOK, Terobosan TPAKD Kabupaten Solok untuk Kesejahteraan Bersama

×

PANAKOK dan BERAS SOLOK, Terobosan TPAKD Kabupaten Solok untuk Kesejahteraan Bersama

Bagikan berita
PANAKOK dan BERAS SOLOK, Terobosan TPAKD Kabupaten Solok untuk Kesejahteraan Bersama
PANAKOK dan BERAS SOLOK, Terobosan TPAKD Kabupaten Solok untuk Kesejahteraan Bersama

Dengan edukasi dan inklusi keuangan, TPAKD berupaya memberdayakan pelaku usaha, terutama UMKM dan pertanian, dalam pengelolaan keuangan dan rencana usaha.

Pada program ini, Pemkab akan berkolaborasi dengan berbagai pihak, termasuk BAZNAS dan OPD terkait yang menjadi landasan bagi keberhasilan program ini.

Selain itu, pada tahun 2024, TPAKD Kabupaten Solok memperluas cakupan penerima manfaat dengan menyasar para penyandang disabilitas di wilayah tersebut.

Diharapkan, bantuan dan fasilitasi yang diberikan oleh TPAKD dapat memberikan dampak positif sesuai dengan potensi dan keahlian masing-masing individu.

Prestasi TPAKD Kabupaten Solok yang meraih penghargaan sebagai TPAKD terbaik tingkat Provinsi Sumatera Barat pada tahun 2023 menjadi dorongan bagi semua pihak untuk terus meningkatkan kinerja.

Dengan sinergi dan kolaborasi yang kuat antar berbagai instansi terkait, TPAKD Kabupaten Solok optimis dapat mewujudkan visi dan misi Bupati Solok dalam meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat secara signifikan.

Editor : Herawati Elnur
Bagikan

Berita Terkait
Terkini