Rahasia Semangka Super Manis! 8 Trik Jitu Memilih yang Bikin Lidah Bergoyang!

×

Rahasia Semangka Super Manis! 8 Trik Jitu Memilih yang Bikin Lidah Bergoyang!

Bagikan berita
Rahasia Semangka Super Manis! 8 Trik Jitu Memilih yang Bikin Lidah Bergoyang! (Foto : Dok. Istimewa)
Rahasia Semangka Super Manis! 8 Trik Jitu Memilih yang Bikin Lidah Bergoyang! (Foto : Dok. Istimewa)

Pilihlah yang berbentuk bulat, karena umumnya memiliki rasa yang lebih manis dibandingkan yang lonjong,

Meskipun yang lonjong memiliki kadar air lebih banyak.

4. Pastikan Tangkai Sudah Kering

Tangkai semangka yang kering adalah tanda bahwa buah tersebut sudah matang.

Hindari yang tangkainya masih hijau atau sulit dicabut, karena itu menandakan pemetikan terlalu cepat.

5. Waspadai Bercak Putih di Kulit

Hindari semangka dengan bercak putih pada kulit, karena ini menunjukkan bahwa buah tersebut tidak mendapatkan cukup sinar matahari saat tumbuh,

sehingga tidak matang dengan sempurna.

6. Teknik Tepuk-tepuk untuk Memeriksa Kadar Air

Tepuk-tepuk buah semangka dan dekatkan telinga.

Jika suara tepukan tidak terlalu nyaring, itu menunjukkan bahwa kadar airnya banyak dan sudah matang.

Sebaliknya, suara yang nyaring dan bergetar menandakan buah masih muda.

7. Garis Hijau Tua Menunjukkan Kematangan

Amati garis-garis pada semangka.

Editor : Fiyume
Bagikan

Berita Terkait
Terkini