Ini Bagian Tubuh yang akan Dicek saat Tes Kesehatan Kapal Pesiar, Banyak sih tapi Jangan Khawatir

×

Ini Bagian Tubuh yang akan Dicek saat Tes Kesehatan Kapal Pesiar, Banyak sih tapi Jangan Khawatir

Bagikan berita
Ilustrasi tes MCU kapal pesiar.
Ilustrasi tes MCU kapal pesiar.

Saat cek elinga, agar memastikan telinga Anda masih berfungsi atau kurang berfungsi.

5. Bagian mulut dan gigi

Selanjutnya, bagian tubuh yang dicek adalah bagian mulut yaitu, gigi. Jadi pada saat tes medical checkup gigi Anda harus bersih dari karang gigi dan gigi tidak berlubang sama sekali.

Kalau gigi Anda berlubang disarankan untuk tambal terlebih dahulu sebelum mengikuti tes kesehatan.

6. Ronsen rahang

Gunanya ronsen rahang ini untuk melihat rahang Anda normal dan tidak ada kelainan sama sekali.

7. Ronsen paru

Ronsen paru ini mendeteksi apakah anda punya penyakit paru, seperti ada flek, cairan atau infeksi di paru-paru Anda. Pasalnya, kesehatan paru sangat penting.

8. Rekam jantung

Rekam jantung ini akan mendeteksi detak jantung Anda normal atau tidak, ada kelainan atau tidak.

Editor : RC 008
Sumber : YouTube MuhFhadel07
Bagikan

Berita Terkait
Terkini