Terkait Tawuran Antar Perguruan Di Parengan, Inilah Himbauan Kapolres Bojonegoro....

×

Terkait Tawuran Antar Perguruan Di Parengan, Inilah Himbauan Kapolres Bojonegoro....

Bagikan berita
Terkait Tawuran Antar Perguruan Di Parengan, Inilah Himbauan Kapolres Bojonegoro....
Terkait Tawuran Antar Perguruan Di Parengan, Inilah Himbauan Kapolres Bojonegoro....

Bojonegoro,Kongkrit.com - Akan Memasuki Bulan Muharram Banyak Perguruan Perguruan Silat Melaksanakan Kegiatan Sah Sahan Atau Yang Biasa Di sebut Kenaikan Tingkat, Dan Itu Biasanya Rawan Akan Konflik Dan Tawuran Antar perguruan. Seperti halnya yang terjadi Kemarin Siang Minggu 25 Agustus 2019 di wilayah Hukum Polsek Parengan Dua Perguruan Silat terjadi tawuran hingga Mengakibatkan Jatuhnya Korban, dan Sampai saat ini Kasus tersebut sudah di tangani oleh Pihak Yang berwajib.

Terkait Hal itu AKBP Ary Fadli, SIK, MH.MSi, Selaku Kapolres Bojonegoro Melalui Saluran Watshaapnya menghimbau kepada Masyarakat Bojonegoro dan seluruh Perguruan Perguruan Yang Ada di Bojonegoro tanpa terkecuali Untuk saling menjaga Kerukunan, ketentraman, Kedamaian dan Khamtibmas yang ada di Bojonegoro. " Saya berharap Perguruan Perguruan Silat Di Bojonegoro Tetap jaga kondusifitas, jangan mudah terpancing, semua sudah di tangani oleh Polres, BKP yang sudah ada tetap aktif Jaga Kekompakan, kerukunan antar sesama, Jalin Komunikasi yang baik, Ujar Kapolres.

Salah satu factor yang paling mendasar guna menyamakan persepsi adalah dengan melaksanakan komunikasi dan koordinasi yang baik antar instansi , stake holder maupun seluruh elemen masyarakat guna menciptakan hubungan yang harmonis antar perguruan silat.“Masing-masing ketua perguruan silat harus bisa mengendalikan anak buahnya, jangan sampai ada anggota dari luar wilayah daerah masuk ke wilayah kita atau sebaliknya dan menimbulkan situasi yang kurang kondusif, komitmen bersama yang sudah dibuat harus di jalankan dengan baik” Pungkas Kapolres.

Agus Kuprit

Editor : Siti Rahmadani Hanifah
Sumber : 61074
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini