Cegah curjati dan karhutla Polsek Parengan patroli hutan

×

Cegah curjati dan karhutla Polsek Parengan patroli hutan

Bagikan berita
Cegah curjati dan karhutla Polsek Parengan patroli hutan
Cegah curjati dan karhutla Polsek Parengan patroli hutan

Tuban,Kongkrit.com - Kepolisian sektor Parengan Resort Tuban melakukan patroli dikawasan Hutan Jati RPH Ponco BKPH Parengan Selatan.sabtu 3/8/2019.Menurut Kompol Basir S.H Selaku Kapolsek Parengan giat patroli bersama tersebut adalah untuk antisipasi pencurian kayu hutan, dan memberikan himbuaan pada warga agar jangan mudah membuang puntug rokok sebab di kawatirkan akan menimbukan kebakaran dan antisipasi tanah longsor, atau pohon tumbang yang melintang di jalan karena sekarang musim hujan yang ekstrim, hujan bercampur angin kencang dan bila hujan berkepanjangan yang mengakibatkan banjir maka kita semua harus waspada.

Kompol Basir S.H menambahkan bahwa dengan diadakan patroli ini juga untuk mengantisipasi agar tidak terjadi pencurian hasil hutan , terutama kayu jati, sengon, mahoni yang ditanam oleh perhutani.“Ini adalah kegiatan Rutin Kita Setiap Harinya,selain untuk mengantisipasi tindak kriminal yang sering terjadi,ini kita adakan untuk mengurangi maraknya pencurian kayu jati di wilayah hukum Polsek Parengan” pungkas Kapolsek.

Ags/Hum

Editor : Siti Rahmadani Hanifah
Sumber : 58468
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini