9. Berpikir Positif
Fokus pada pikiran positif tentang diri sobat dan kemungkinan baik yang dapat terjadi dalam PDKT. Percayalah bahwa sobat layak mendapatkan kesempatan untuk mengenal gebetan lebih baik.
10. Jangan Takut Gagal
Terakhir, jangan takut untuk gagal. Kegagalan adalah bagian dari proses belajar. Jika PDKT pertama tidak berhasil, ambil pelajaran darinya dan terus maju.
Dengan mengikuti tips dan trik ini, diharapkan sobat dapat memulai PDKT dengan lebih percaya diri dan mengurangi ketakutan yang mungkin sobat miliki. Ingatlah bahwa membangun hubungan membutuhkan waktu dan kesabaran, jadi nikmatilah setiap langkah perjalanan asmara sobat. Selamat mencoba!
(Fiyu) Editor : FIKRI HAKIMI