Wabup Padang Pariaman Hadiri Pengukuran Kebugaran Calon Jemaah Haji 1446 H

×

Wabup Padang Pariaman Hadiri Pengukuran Kebugaran Calon Jemaah Haji 1446 H

Bagikan berita
Wabup Padang Pariaman Hadiri Pengukuran Kebugaran Calon Jemaah Haji 1446 H
Wabup Padang Pariaman Hadiri Pengukuran Kebugaran Calon Jemaah Haji 1446 H

Adapun tahapan pengukuran kebugaran meliputi pemeriksaan berat badan dan tinggi badan, serta tes kebugaran fisik yang dibedakan berdasarkan usia dan kondisi kesehatan jemaah.

Untuk jemaah berusia di atas 60 tahun atau yang memiliki riwayat penyakit seperti obesitas, patah tulang, pengapuran, atau kecelakaan, dilakukan tes jalan selama 6 menit.

Sedangkan untuk jemaah di bawah usia 60 tahun, dilakukan tes jalan cepat atau jogging sejauh 1.600 meter (Rockport Test).

Hasil pengukuran tersebut kemudian dikonsultasikan langsung dengan tenaga medis untuk mendapatkan rekomendasi kesehatan yang sesuai.

Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan gambaran awal terhadap kesiapan fisik masing-masing jemaah, sekaligus sebagai dasar bagi tim kesehatan dalam mempersiapkan pembinaan dan pendampingan selama proses haji berlangsung.

Editor : Zaitun Ul Husna
Bagikan

Berita Terkait
Terkini