Lisda Hendrajoni Apresiasi Festival Langkisau 2025 dan Pencanangan Babiola Jadi Ekstrakurikuler

×

Lisda Hendrajoni Apresiasi Festival Langkisau 2025 dan Pencanangan Babiola Jadi Ekstrakurikuler

Bagikan berita
Lisda Hendrajoni Apresiasi Festival Langkisau 2025 dan Pencanangan Babiola Jadi Ekstrakurikuler
Lisda Hendrajoni Apresiasi Festival Langkisau 2025 dan Pencanangan Babiola Jadi Ekstrakurikuler

“Menjadikan Babiola sebagai ekstrakurikuler merupakan langkah strategis. Ini akan menumbuhkan kecintaan terhadap budaya daerah sejak dini di kalangan generasi muda,” tuturnya.

Festival Langkisau tahun ini berlangsung pada 14–19 April 2025 dan menjadi bagian dari peringatan Hari Jadi Kabupaten (HJK) Pesisir Selatan ke-77.

Setelah vakum selama empat tahun, kembalinya festival ini disambut antusias oleh masyarakat dengan berbagai pertunjukan seni dan budaya khas daerah.

Editor : Zaitun Ul Husna
Bagikan

Berita Terkait
Terkini