"Shalat Tarawih bukan hanya ibadah, tetapi juga waktu terbaik untuk beristirahat dari kesibukan dunia, menenangkan hati, dan menyucikan pikiran," katanya.
Acara peringatan Nuzulul Qur'an di Masjid Al-Barkah juga diisi dengan tausiyah dari KH. Syaifuddin Siroj.Baca juga: Menko Polkam Budi Gunawan Minta Hukuman Berat untuk Oknum TNI yang Tembak Tiga Polisi di Lampung
Melalui semangat Nuzulul Qur'an, Wali Kota Bekasi berharap kebersamaan seluruh elemen masyarakat semakin kuat dalam membangun Kota Bekasi yang nyaman dan warganya sejahtera.
Editor : Zaitun Ul Husna