Cuaca Ekstrem Sebabkan 34 Titik Bencana di Kota Padang, BPBD Bergerak Cepat Tangani Dampak

×

Cuaca Ekstrem Sebabkan 34 Titik Bencana di Kota Padang, BPBD Bergerak Cepat Tangani Dampak

Bagikan berita
Cuaca Ekstrem Sebabkan 34 Titik Bencana di Kota Padang, BPBD Bergerak Cepat Tangani Dampak
Cuaca Ekstrem Sebabkan 34 Titik Bencana di Kota Padang, BPBD Bergerak Cepat Tangani Dampak

"Alhamdulillah, BPBD Kota Padang sigap merespons kejadian pohon tumbang dan longsor di Kota Padang,” ucapnya.

“Ini berkat kerja sama berbagai pihak seperti Kementerian PUPR, Damkar Kota Padang, Satpol PP Kota Padang, DLH Kota Padang, Dinas Sosial, Dishub, TNI, POLRI, PT Semen Padang, Kecamatan, Kelurahan, KSB, Tagana, Rumah Zakat, dan insan kebencanaan lainnya, serta partisipasi aktif masyarakat," lanjutnya.

Pemerintah Kota Padang juga mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi cuaca ekstrem yang bisa berlanjut dalam beberapa hari ke depan.

Warga diminta untuk segera melaporkan kejadian darurat kepada pihak terkait agar dapat ditangani dengan cepat dan tepat.

Editor : Zaitun Ul Husna
Sumber : Diskominfo Kota Padang
Bagikan

Berita Terkait
Terkini