Ia berharap penghargaan ini menjadi motivasi untuk terus menciptakan perubahan positif di berbagai sektor, menjadikan Pariaman sebagai kota inovatif yang layak bersanding dengan daerah lain di Indonesia.
Dengan penghargaan ini, Kota Pariaman semakin mengukuhkan posisinya sebagai salah satu daerah terinovatif di Indonesia, sekaligus menjadi inspirasi bagi daerah lain dalam mendorong inovasi untuk kesejahteraan masyarakat.Baca juga: Wabup Tulungagung Ahmad Baharudin Ungkap Sumbangsih NU Sangat Dibutuhkan Untuk Membangun Daerah
Editor : Zaitun Ul Husna