Pemkab Tulungagung Fasilitasi Pendaftaran Hak Cipta Batik Lurik Bhumi Ngrowo

×

Pemkab Tulungagung Fasilitasi Pendaftaran Hak Cipta Batik Lurik Bhumi Ngrowo

Bagikan berita
Pemkab Tulungagung Fasilitasi Pendaftaran Hak Cipta Batik Lurik Bhumi Ngrowo
Pemkab Tulungagung Fasilitasi Pendaftaran Hak Cipta Batik Lurik Bhumi Ngrowo

"Jadi warna tersebut sangat mewakili ciri khas suku Jawa yang terkenal sopan, kalem, santun, ramah, sederhana dan pekerja keras," imbuhnya.

Pihaknya juga mengapresiasi upaya Pemerintah Kabupaten Tulungagung dalam menguri - uri budaya dan sejarah Tulungagung.

"Setiap peristiwa yang memiliki makna sejarah merupakan guru terbaik yang mengajarkan bagaimana menemukan identitas kita sebagai bangsa. Semakin lengkap pemahaman kita tentang sejarah maka semakin dekat juga kita mengenal dan mengerti diri kita. Dan sebaliknya yang buta sejarah berarti telah kehilangan identitas diri. Wong Jowo Ojo Nganti Ilang Jowone, yang artinya orang Jawa jangan sampai kehilangan jati diri sebagai orang Jawa," pungkasnya.

Editor : Herawati Elnur
Bagikan

Berita Terkait
Terkini