Setelah video tersebut viral, pemerintah desa segera mengadakan dialog dengan Intan dan suaminya untuk memberikan klarifikasi. Dalam kesempatan itu, Intan meminta maaf kepada masyarakat dan pemerintah desa.
"Saya berharap kejadian ini menjadi pelajaran agar lebih berhati-hati dalam membagikan informasi di media sosial," ungkapnya.
Baca juga: Niat Hati Jalankan Tugas, Bripda Fajri Syok Ternyata Ayahnya Sendiri Jadi Korban Kecelakaan
"Sebagai pengunggah, saya merasa perlu untuk memastikan informasi yang kami sampaikan tidak menimbulkan kebingungan di masyarakat."ujarnya
(cia) Editor : MH 006Sumber : TribunJabar.id, detikjabar