KONGKRIT.COM - Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang 'bagaimana cara menghitungpendapatan PPH Hamster combat'.
Nah pada kesempatan kali ini, kita akan menghitung secara realistis, keuntungan pendapatan per-jamHamster Combat terbaru, Juli 2024.
Perhitungan kali ini, Mimin lansir dari Kanal YouTube Doni Sasake dalam videonya yang berjudul'Penghasilan PPH HAMSTER KOMBAT, Kalau di rupiahkan, Jadi berapa ya gaess?' Jumat, 19 Juli 2024.
Artikel ini dimaksudkan agar Sobat dapat memperkirakan keuntungan yang didapatkan saat listing HamsterCombat dalam waktu dekat ini.
Apa Itu Airdrop?
Sebelum kita membahas lebih dalam tentang keuntungan Hamster Combat, mari kita satukan pemahaman tentang 'airdrop' terlebih dahulu.
Kita ibaratkan Hamster Combat ini adalah sebuah warung bakso, dimana warung bakso ini adalah produkstartup yang memiliki aset Rp100 Juta, termasuk segala fasilitas yang ada didalamnya.Kemudian, startup warung bakso ini ingin melakukan promosi besar-besaran dengan membagikan baksogratis. Misalkan dari aset Rp100 Juta ini, kita mengambil 5% untuk dibagikan kepada masyarakat.
5% dari Rp100 Juta, adalah Rp5 Juta rupiah. Maka total bakso gratis yang akan dibagikan adalah dari yangRp5 Juta rupiah ini, jadinya menghasilkan 500 mangkok bakso, Nah 500 Mangkok bakso inilah yang kitakenal dengan airdrop.
Harga Koin HMSTR di Pre-Market
Setelah kita menyatukan konsep tentang airdrop, mari kita lihat harga koin HMSTR di pre-market.
Dilihat di Gate.io, satu Token atau 1 Poin HMSTR ini dihargai 0,29 USDT, okeNah sekarang kita lanjut ketika kita lihat di prearket Berapa sih harga Hamster Combat itu diperdagangkan.
Editor : FiyumeSumber : YouTube Doni Sasake