Skema KUR BRI 2024 Bocor! Dapatkan Pinjaman Rp 500 Juta Tanpa Agunan

×

Skema KUR BRI 2024 Bocor! Dapatkan Pinjaman Rp 500 Juta Tanpa Agunan

Bagikan berita
Skema KUR BRI 2024 Bocor! Dapatkan Pinjaman Rp 500 Juta Tanpa Agunan. (Foto : Dok. Kongkrit.com)
Skema KUR BRI 2024 Bocor! Dapatkan Pinjaman Rp 500 Juta Tanpa Agunan. (Foto : Dok. Kongkrit.com)

Menilik Paradoks Perekonomian Indonesia

Berangkat dari situasi tersebut, Teten Masduki menilai ada sejenis paradoks perekonomian di Indonesia.

Di mana Sektor Usaha Mikro Kecil dan Menengah atau UMKM mendominasi perekonomian, tapi mayoritasperbankan lebih banyak memberikan kepada korporasi besar.

Sehingga tingkat permodalan berbagai bank di Indonesia kepada UMKM lebih rendah dibandingkan diKorea Selatan yang mana sudah mencapai angka 80%, sementara di Jepang dan India, jumlahnya sudahmencapai di atas 60%.

Penggunaan Metode Credit Scoring

Menurut Teten, menggunakan metode credit scoring dalam menilai atau meranking permohonan pinjamanKUR untuk UMKM jauh lebih ampuh.

Skema ini dinilai lebih efektif, karena dinilai dari rekam jejak pinjaman yang dilakukan oleh nasabah.

Teten pun mengaku sudah berdiskusi dengan banyak pihak terkait hal tersebut.

Ia pun menjelaskan bahwa sudah banyak perusahaan swasta yang siap dengan aplikasinya untukmelakukan scoring atau pemeringkatan terhadap nasabah-nasabah UMKM.

Karena menurutnya, akan sulit bagi UMKM jika pengajuan kredit mewajibkan agunan atau jaminan.

Penerapan Metode Skoring Untuk Penyaluran KUR BRI

Terkait penerapan metode ini, mungkin dapat Sobat konfirmasi dengan mantri Bank BRI terkait.

Karena menurut narator sendiri, selama ini BRI sudah menggunakan metode scoring tersebut untuk penyaluran KUR Super Mikro dan KUR Mikro karena memang kedua program tersebut tidak mewajibkan agunan pada pengajuannya.

Editor : Fiyume
Sumber : YouTube Enr Project Review
Bagikan

Berita Terkait
Terkini