Kabupaten Solok Tingkatkan Intervensi Pencegahan Stunting Tahun 2024 Melalui Rakor Tahap I

×

Kabupaten Solok Tingkatkan Intervensi Pencegahan Stunting Tahun 2024 Melalui Rakor Tahap I

Bagikan berita
Kabupaten Solok Tingkatkan Intervensi Pencegahan Stunting Tahun 2024 Melalui Rakor Tahap I
Kabupaten Solok Tingkatkan Intervensi Pencegahan Stunting Tahun 2024 Melalui Rakor Tahap I

"Masalah stunting tidak bisa dianggap remeh karena berdampak pada masa depan generasi kita. Oleh karena itu, mari kita laksanakan intervensi ini semaksimal mungkin untuk menekan angka stunting di Kabupaten Solok dan Indonesia secara keseluruhan," tegasnya.

Setelah sambutan dari Asisten I, acara dilanjutkan dengan diskusi teknis dan pemaparan oleh Kepala DPPKBP3A Kabupaten Solok, dr. Maryeti Marwazi, MARS, terkait strategi dan langkah-langkah yang akan diambil dalam intervensi pencegahan stunting ini.

Editor : Herawati Elnur
Bagikan

Berita Terkait
Terkini