Wawako Solok: Duta GenRe Berprestasi Sebagai Figur Teladan Bagi Remaja

×

Wawako Solok: Duta GenRe Berprestasi Sebagai Figur Teladan Bagi Remaja

Bagikan berita
Wawako Solok Duta GenRe Berprestasi Sebagai Figur Teladan Bagi Remaja
Wawako Solok Duta GenRe Berprestasi Sebagai Figur Teladan Bagi Remaja

Kemudian, Forkopimda Kota Solok, Bunda GenRe Kota Solok, Ny. Dona Ramadhani, Ketua DWP Kota Solok, Ny. Rida Syaiful, Ketua LKAAM.

Ketua Bundo Kanduang, Kepala SLTA, SLTP, dan Perguruan Tinggi, serta para orangtua dan keluarga finalis serta undangan lainnya.

Rangkaian kegiatan pemilihan Duta GenRe Kota Solok tahun 2024 dimulai sejak masa pendaftaran 1 Maret hingga 17 Mei 2024.

Kemudian dilanjutkan dengan seleksi pada 18 Mei 2024, dan tahapan karantina selama lima hari pada 21-24 Mei 2024, hingga puncaknya pada malam apresiasi Duta GenRe pada 25 Mei ini.

Setelah proses yang panjang tersebut, terpilihlah 20 finalis terbaik yang terdiri dari 10 putra dan 10 putri.

Kriteria penilaian peserta pada malam Grand Final Pemilihan Duta GenRe 2024 meliputi kemampuan public speaking, etika dan kepribadian, pengetahuan materi GenRe, pengetahuan adat dan budaya, serta kemampuan personal branding dari masing-masing peserta.

Setelah melalui proses penjurian yang cermat, terpilihlah Muhammad Alif dari PIK-R (Pusat Informasi Konseling Remaja) SMKN 1 Kota Solok dan Zulfa Zuriati dari PIK-R MAN Kota Solok sebagai pemenang I dan menjadi Duta GenRe Kota Solok tahun 2024.

Editor : Herawati Elnur
Bagikan

Berita Terkait
Terkini