5 Tips Efektif untuk Persiapan Tes CPNS 2024 Bagi Pekerja, Ayo Segera Action!

×

5 Tips Efektif untuk Persiapan Tes CPNS 2024 Bagi Pekerja, Ayo Segera Action!

Bagikan berita
5 Tips Efektif untuk Persiapan Tes CPNS 2024 Bagi Pekerja, Ayo Segera Action! (Foto : Dok. Istimewa)
5 Tips Efektif untuk Persiapan Tes CPNS 2024 Bagi Pekerja, Ayo Segera Action! (Foto : Dok. Istimewa)

1. Buat Rencana Studi Terstruktur

- Identifikasi materi yang akan diuji dan buatlah rencana studi berdasarkan tingkat kesulitannya.

- Fokus pada materi yang paling penting agar waktu belajar termanfaat dengan baik.

2. Tetapkan Tujuan Harian yang Realistis

- Tentukan tujuan harian yang dapat dicapai, seperti menyelesaikan bab tertentu atau memahami konsep penting.

- Hindari menetapkan target yang terlalu tinggi agar tidak menimbulkan rasa frustasi.

3. Tentukan Prioritas Materi

- Fokuskan waktu pada materi yang memiliki bobot poin lebih besar dalam seleksi CPNS.

- Jangan membuang waktu pada materi yang kurang signifikan.

4. Buat Jadwal Belajar yang Konsisten

Editor : Fiyume
Sumber : Dilansir dari Berbagai Sumber
Bagikan

Berita Terkait
Terkini