Komitmen Serius, Wagub Sumbar Ajukan Berbagai Usulan Infrastruktur ke Kementerian PUPR

×

Komitmen Serius, Wagub Sumbar Ajukan Berbagai Usulan Infrastruktur ke Kementerian PUPR

Bagikan berita
Komitmen Serius, Wagub Sumbar Ajukan Berbagai Usulan Infrastruktur ke Kementerian PUPR
Komitmen Serius, Wagub Sumbar Ajukan Berbagai Usulan Infrastruktur ke Kementerian PUPR

"Mengenai Flyover Sitinjau Lauik, kita berharap proses tender KPBU bisa rampung di semester pertama 2024 dan pembangunan dapat dimulai dengan cepat." tambahnya.

Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR, mengatakan bahwa sejumlah usulan dari Pemerintah Provinsi Sumatera Barat akan segera dilaporkan kepada Menteri PUPR dan dibahas dalam rapat lintas kementerian.

Ia menekankan, jika sejumlah usulan tersebut mendapat persetujuan, Pemerintah Daerah diharapkan berkomitmen untuk mempercepat pembebasan lahan agar pembangunan dapat berjalan sesuai keinginan.

Kepala Bappeda Sumbar, Medi Iswandi, dan Kepala Dinas Bina Marga, Cipta Kerja, dan Tata Ruang (BMCKTR) Sumbar, Era Sukma Munaf turut mendampingi wagub.

Hadir juga yang mendampingi Dirjen Bina Marga, antara lain, Direktur Jalan Bebas Hambatan Kementerian PUPR, Dr. Triono Junoasmono, dan Kepala Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Kementerian PUPR Wilayah Sumbar, Thabrani.

(adpsb/busan)

Editor : Herawati Elnur
Bagikan

Berita Terkait
Terkini