KH Khalil Nafis, Ketua MUI bidang dakwah dan ukhuwah, menekankan pentingnya merajut persaudaraan dan persatuan antar umat beragama.
Dia mengingatkan umat agar saling menghormati keyakinan masing-masing dan menjaga kerukunan bangsa.
Baca juga: Kenaikan PPN 12 Persen Dikhawatirkan Melemahkan Daya Beli, Pemerintah Diminta Perhatikan UMKM
Permohonan maaf Pendeta Gilbert dan penerimaan maaf dari MUI diharapkan menjadi momentum untuk memperkuat kerukunan antar umat beragama di Indonesia.
Semua pihak diajak untuk memaafkan dan melangkah ke depan dengan semangat kebersamaan dan perdamaian. Editor : FiyumeSumber : Dilansir dari Berbagai Sumber