Warman menyoroti bahwa mencapai visi dan misi RPJPD 2025-2045 memerlukan sinergi, kolaborasi, partisipasi aktif dari berbagai pihak, optimalisasi lembaga-lembaga yang ada, inovasi, peningkatan kapasitas fiskal daerah, digitalisasi yang kompetitif, dan pengembangan sumber daya manusia.
Dalam forum konsultasi publik ini, dia mengajak seluruh pihak untuk berkontribusi dengan memberikan pemikiran, pengalaman, dan pengetahuan guna memperkaya isi dokumen RPJPD.(FKS)
Editor : FIKRI HAKIMI